Detail Cantuman

Image of Si Jamin dan Si Johan

Text

Si Jamin dan Si Johan



Roman ini bisa dikatakan terinspirasi dari novel Oliver Twist karya Charles Dickens (Sebenarnya penulis menyadur cerita pendek berbahasa Belanda karya Justus van Maurik yang berjudul Jan Smees, namun A. Teeuw, ahli sastra asal Belanda mengatakan bahwa cerita Jan Smees tersebut merupakan adaptasi dari cerita Oliver Twist karya Charles Dickens).
Bercerita mengenai ketabahan dua orang kakak beradik dalam menghadapi cobaan hidup. Sepeninggalnya sang ibu, si Jamin dan si Johan kerap disiksa dan dipaksa meminta-minta oleh ayah kandung mereka yang pemabuk dan ibu tiri mereka pecandu narkoba. Sungguh aneh terkadang menyadari bahwa karya pujangga Indonesia yang ditulis puluhan tahun yang lalu, masih berkaitan erat dengan kondisi Indonesia saat ini.



Ketersediaan

F0165813 MER sRak Sastra (SAS 1 Level D)Tersedia
F0166813 MER sRak Sastra (SAS 1 Level D)Tersedia

Informasi Detil

Penerbit Balai Pustaka : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
viii + 98 halaman, ilustrasi : 21 cm
Bahasa
Indonesia
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain





Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetil XMLKutip ini


Perpustakaan Khazanah Analitika

Chemistry of Literation Lover
Towards the best vocational chemistry school in Indonesia.
Lanjutkan Membaca